Pages - Menu

Sabtu, 22 November 2014

Flowchart dalam UKM (Usaha Kecil Menengah)

Flowchart dalam Ukm (Usaha Kecil Menengah)

 


Penjelasan flowchart :
terdiri dari 4 divisi yaitu pelanggan , Penjual , pengantar dan kasir
1. dimulai dari pembeli yang memesan makanan dalam bentuk aplikasi / telepon kepada bagian pemesanan makanan

2. kemudian dari bagian pemesanan akan memproses pesanan si pembeli dengan cara memberi tahu ke bagian dapur masih dalam bentuk aplikasi / pesawat telepon

3. kemudian bagian dapur akan mengecek menu yang di kirimkan oleh bagian pemesanan, apakah menu yang di pesan ada atau tidak, jika ada maka akan di proses jika tidak maka akan kembali ke bagian pemesanan

4. setelah itu dari bagian pemesanan akan di proses ke bagian antar makanan masih dalam bentuk formulir , dan dari bagian pemesanan akan mengirimkan makanan tersebut ke si pembeli dan membayar makanan tersebut

5. dari bagian pengantar makanan akan memberikan catatan pesanan yang sudah di pesan oleh pembeli dan pengantar akan mengantar bon / nota yang harus di bayar oleh pembeli 

6. maka setelah makan si pembeli harus membayar nota tersebut dalam bentuk nota yang di print oleh komputer


Tidak ada komentar:

Posting Komentar